7 Inspirasi Desain Rumah Kayu Panggung Unik Dan Menarik

7 Inspirasi Desain Rumah Kayu Panggung Unik Dan Menarik

Rumah kayu panggung termasuk ke dalam rumah adat asli Indonesia yang keberadaannya masih eksis sampai sekarang. Seperti yang kita ketahui, rumah kayu lebih tahan akan gempa dibandingkan dengan rumah cor-coran dan juga batako. Selain itu, mudahnya untuk melakukan renovasi karena mempunyai sifat yang tidak permanen atau bisa dirakit ulang. Bagi sebagian orang rumah panggung dianggap … Read more

Mengoptimalkan Ruang Tidur Dengan Dipan Kayu Tingkat

Mengoptimalkan Ruang Tidur Dengan Dipan Kayu Tingkat

Dalam dunia yang semakin padat, ruang terbatas adalah masalah umum yang banyak orang hadapi. Hal ini khususnya menjadi perhatian saat kita berbicara tentang desain interior dan pemenuhan kebutuhan tidur dalam sebuah kamar. Salah satu solusi yang populer dan efisien untuk mengatasi masalah ini adalah dipan kayu tingkat.  Dipan ini tidak hanya memaksimalkan penggunaan ruang, tetapi … Read more

6 Kelebihan Sedotan Bambu Sebagai Alternatif Berkelanjutan

Sedotan bambu memberikan tampilan yang alami dan estetik membuatnya semakin menarik. Sumber Shutterstock

Dalam upaya mengurangi penumpukan sampah plastik di dunia, banyak langkah kecil yang bisa kita lakukan. Salah satu tren yang semakin populer adalah penggunaan sedotan bambu sebagai alternatif berkelanjutan pengganti sedotan plastik.  Sedotan bambu memiliki banyak kelebihan yang membuatnya menjadi salah satu pilihan menarik bagi mereka yang peduli akan lingkungan. Dalam artikel kali ini akan dijelaskan … Read more

9 Jenis Bahan Dasar Wall Panel Kayu, Mana Yang Paling Ideal?

Wall panel kayu memberikan tampilan yang modern dan elegan. Sumber Courtina

Dalam dunia desain interior, wall panel kayu menjadi salah satu pilihan populer untuk memberikan sentuhan alami dan keindahan pada ruangan. Pemilihan jenis kayu yang tepat untuk wall panel sangat penting dalam menciptakan tampilan yang elegan dan estetis. Nah, nantinya jika pemilihan bahan untuk wall panel sudah tepat Anda bisa mendesain panelnya dan mengatur tata letak … Read more

Kenali Model Partisi Kayu Minimalis Memaksimalkan Ruangan Pada Hunian

Partisi kayu minimalis model geometris. Sumber Pinterest

Partisi kayu minimalis akan sangat berguna di rumah anda. Terutama jika anda menerapkan desain rumah minimalis. Menambahkan dinding untuk membatasi dua ruang akan memakan tempat dan biaya. Partisi kayu minimalis akan menjadi solusi yang tepat. Tidak hanya menjadi sekat, tapi juga memberikan aksen dekoratif bagi ruang anda. Favorit Banyak Orang, Why? Selain lebih murah dan … Read more

Model Pintu Jati 2 Pintu: Berkualitas Tinggi Dan Memikat Hati

Model pintu jati 2 pintu dapat memperlihatkan kemewahan rumah. Sumber Istock

Pintu adalah elemen penting dalam desain interior sebuah rumah. Perlu Anda tahu, pintu juga berfungsi sebagai elemen dekoratif yang dapat meningkatkan estetika ruangan dan keindahan rumah Anda. Salah satu jenis pintu yang menarik perhatian banyak orang adalah model pintu jati 2 pintu.  Model pintu jenis ini memang sudah sangat populer di kalangan banyak orang. Selain … Read more

Plus Dan Minus Kasur Angin Pompa Yang Perlu Diketahui!

Kasur angin dapat dengan mudah dilipat dan disimpan

Kasur angin pompa adalah jenis kasur yang terbuat dari bahan PVC yang dirancang untuk diisi dengan udara menggunakan sebuah pompa. Kasur ini biasanya digunakan sebagai alternatif untuk kasur biasa, terutama saat bepergian atau berkemah.  Penggunaan kasur angin biasanya lebih ringan dan mudah dibawa dibandingkan dengan kasur biasa, karena bisa dikempeskan dan dilipat menjadi ukuran yang … Read more

8 Perbedaan Kulkas Inverter Dan Non Inverter Yang Harus Diketahui!

Perbedaan kulkas inverter dan non inverter juga terletak pada desain kulkas

Memilih produk elektronik untuk rumah tangga memanglah tidak mudah. Berbagai ragam pilihan produk canggih pun ditawarkan di pasaran. Misalnya ketika akan membeli produk elektronik yang akan menyala selama 24 jam seperti kulkas. Anda harus tahu perbedaan kulkas inverter dan non inverter. Istilah kulkas inverter sendiri sudah sering terdengar pada beberapa media iklan. Namun, masyarakat awam … Read more

Kenali Jenis-Jenis Tempat Sampah Dan Sederet Manfaatnya

Mengenal jenis-jenis tempat sampah merupakan salah satu upaya realisasi dari narasi buanglah sampah pada tempatnya. Sebab beda jenis sampah beda juga penempatannya. DI sisi lain keberadaan sampah yang kerap kali berserakan jelas dapat mengurangi nilai estetika pada suatu tempat, dimulai dari bau yang tidak sedap hingga timbulnya masalah kesehatan akibat dari sampah itu sendiri. Pada … Read more

Cara Menyeduh Teh yang Benar untuk Hasil yang Optimal

Jenis teh, sumber: google.com

Cara menyeduh teh yang tepat dan benar untuk mendapatkan hasil yang optimal dan memberikan khasiat, ada panduannya. Mengkonsumsi teh merupakan satu rutinitas yang sudah menjadi kebiasaan orang Indonesia, akan tetapi masih banyak yang belum mengetahui cara mengolahnya. Hingga sekarang ini ada banyak jenis dan varian jenis teh. Bukan hanya diseduh secara tradisional, teh juga sudah … Read more